Danramil 0102/ Cadasari melaksanakan Komsos dan Tanam Jagung Bersama Poktan Taman Jaya 2 di Desa Kaungcaang Cadasari

Pandeglang Selasa tanggal 18 November 2025, mulai pukul 10.30 WIB s.d. selesai, Kapten Inf Mane, selaku Danramil 0102/Cadasari, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Camat Cadasari, Bapak Wawan Ruswandi, RN., S.I.P, dalam rangka kegiatan tanam jagung bersama Kelompok Tani (Poktan) Taman Jaya 2. Kegiatan ini berlokasi di Kampung Kaungcaang, Desa Kaungcaang, serta dipusatkan di Kantor …

Penanaman Jagung Hibrida Bumdes Jaya Abadi Desa Sukamulya

Babinsa koramil 0106/Cikeusik Senin, 17 November 2025, sekitar pukul 08.30 s.d. 10.00 WIB, melaksanakan pendampingan kegiatan penanaman jagung hibrida seluas 2 hektar yang digelar oleh BUMDES Jaya Abadi Desa Sukamulya, berlokasi di Blok Pematang Gentong, Desa Sukamulya, Kecamatan Cikeusik, Kabupaten Pandeglang. Kegiatan ini berada pada titik koordinat 6°46’06.7″S 105°48’03.7″E dan dihadiri oleh kurang lebih 20 …

Babinsa Koramil 0104/Cimanuk Dampingi Kegiatan Bimbingan Teknis Pengelolaan Keuangan Desa Tahun Anggaran 2025

Pandeglang, Kamis (14 November 2025) – Babinsa Koramil 0104/Cimanuk, Sertu Iding Sudrajat, melaksanakan pendampingan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pelaksanaan Pengelolaan Keuangan Desa (PPKD) Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Balai Desa Dalembalar, Kecamatan Cimanuk, Kabupaten Pandeglang, mulai pukul 13.00 WIB. Kegiatan Bimtek ini diselenggarakan sebagai bentuk peningkatan kapasitas aparatur pemerintahan desa dalam memahami tata kelola …

Grand Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Kecamatan Cikeusik Cikeusik, 11 November 2025

Danramil 0116/Cikeusik Selasa, tanggal 11 November 2025, pukul 10.35 WIB sampai dengan 12.00 WIB, bertempat di SPPG Yayasan Gerakan Banten Jaya, CV. Kedai Sari Raos, Kampung Malangsari, Desa Cikiruhwetan, Kecamatan Cikeusik, Kabupaten Pandeglang, Banten 42265, telah dilaksanakan kegiatan Grand Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang diinisiasi oleh Badan Gizi Nasional (BGN). Kegiatan ini merupakan …

Danramil 0103/Banjar Bersama Muspika Banjar Laksanakan Peninjauan Dapur SPPG di Desa Cibodas

Pandeglang, Selasa 11 November 2025 — Dalam rangka memastikan kegiatan sosial dan operasional Dapur SPPG berjalan dengan baik, Danramil 0103/Banjar Kapten Inf Nyoto bersama unsur Muspika Kecamatan Banjar melaksanakan kegiatan peninjauan langsung ke lokasi Dapur SPPG yang beralamat di Kampung Kadu Kampeng RT 01/05, Desa Cibodas, Kecamatan Banjar, Kabupaten Pandeglang. Kegiatan berlangsung pada pukul 14.00 …

BABINSA KORAMIL 0109/MUNJUL HADIRI KEGIATAN LAUNCHING MBG DI DESA PASANGGRAHAN KECAMATAN MUNJUL

Pandeglang  Senin, 10 November 2025 pukul 09.00 WIB s.d. selesai, bertempat di Kampung Menteng Raya RT 08/03 Desa Pasanggrahan, Kecamatan Munjul, Kabupaten Pandeglang, telah dilaksanakan kegiatan Launching MBG yang dihadiri oleh unsur Muspika Kecamatan Munjul beserta tokoh masyarakat dan lembaga terkait. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Munjul, Bapak Hasym, S.E., M.M., yang membuka acara secara …

Grand Opening Sekolah Pelatihan dan Pembinaan Gizi (SPPG) Kadudampit Kecamatan Saketi Kabupaten Pandeglang

Babinsa koramil 0107/Saketi Minggu, 07 November 2025 pukul 13.00 WIB sampai dengan selesai, bertempat di Gedung Olahraga (GOR) Dapur Gizi Desa Kadudampit, Kecamatan Saketi, Kabupaten Pandeglang, telah dilaksanakan kegiatan Grand Opening Sekolah Pelatihan dan Pembinaan Gizi (SPPG). Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam upaya peningkatan kesadaran dan kemampuan masyarakat dalam bidang kesehatan, khususnya gizi dan …

Sosialisasi Penyadaran Publik Pencegahan Tumbuh dan Berkembangnya Permukiman Kumuh Provinsi Banten

Babinsa Koramil 0111 Pagelaran, Jumat 07 November 2025 Bertempat di Gedung KPRI Sadar Kecamatan Pagelaran, telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Penyadaran Publik Pencegahan Tumbuh dan Berkembangnya Permukiman Kumuh yang diselenggarakan oleh Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Perkim) Provinsi Banten Tahun Anggaran 2025. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WIB dan berlangsung hingga selesai dengan suasana tertib, aman, …

Babinsa Koramil 0117/Panimbang Hadiri Musyawarah Pemindahan dan Rencana Pembangunan Masjid di Desa Gombong

Pandeglang  Jumat, 07 November 2025 pukul 09.00 WIB s.d. selesai, bertempat di Aula Kantor Desa Gombong, Kecamatan Panimbang, Kabupaten Pandeglang, telah dilaksanakan kegiatan Musyawarah bersama antara Perangkat Desa Gombong, pihak PT. PP, PT. Wika, tokoh masyarakat, dan warga Kampung 6. Musyawarah ini membahas rencana pemindahan serta pembangunan kembali Masjid yang terdampak proyek pembangunan Jalan Tol …

BABINSA KORAMIL 0101 PANDEGLANG KELURAHAN CILAJA DAN SARUNI GELAR KARYA BAKTI BERSAMA MASYARAKAT BERSIHKAN SAMPAH DI PERBATASAN WILAYAH

Pandeglang, Jumat 07 November 2025  Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kelestarian alam, Babinsa Kelurahan Cilaja Serma Tedi K dan Babinsa Kelurahan Saruni Serka Asep J melaksanakan kegiatan Karya Bakti pembersihan sampah di wilayah perbatasan antara Kelurahan Cilaja dan Kelurahan Saruni, Kecamatan Maja. Kegiatan dimulai pukul 08.30 WIB hingga …