Diduga Berkedok Sumbangan, Komiteu Sekolah di MTsN 1 Kota Serang Dikeluhkan Walimurid.

Liputanbanten, KOTA SERANG – Berdasarkan Permendikbud Pasal 12 huruf b Permendikbud 75 Tahun 2016 tentang Komite Sekolah. Pasal ini secara tegas melarang komite sekolah untuk melakukan pungutan kepada peserta didik, orang tua, atau wali murid. Namun peraturan tersebut tidak berlaku bagi komite sekolah MTs Negeri 1 Kota Serang yang memungut dana sumbangan sebesar Rp. 2.450.000,- …

Pemeliharaan Pantai oleh BBWSC3 Tahun Anggaran 2024, Dipertanyakan??

Liputanbanten, PANDEGLANG, — Pemeliharaan sejumlah pantai di wilayah Kabupaten Pandeglang yang dibiayai oleh Kementerian PUPR melalui Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau-Ciujung-Cidurian (BBWSC3) Tahun Anggaran 2024 menuai kritik tajam dari masyarakat. Beberapa pantai, seperti Pantai Cilurah di Carita, Pantai Cangkudu di Panimbang, serta kawasan Pantai Kampung Katapang, Desa Citeureup, disebut-sebut mengalami pengerjaan yang tidak sesuai spesifikasi …

PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk Kawasan Cikande Modern,  Diduga Cemari Lingkungan dengan Bau Tak Sedap

Liputanbanten, Serang – PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk Cabang II di kawasan Cikande Modern, Desa Nambo Ilir, kembali menjadi sorotan masyarakat Kabupaten Serang. 4 Desember 2024   Aktivitas pengolahan Bebek Peking di perusahaan tersebut diduga mencemari lingkungan dengan bau tak sedap yang mengganggu kesehatan masyarakat dan karyawan sekitar.   Menurut Rifki Sukmawan, seorang aktivis Kabupaten …

Hasil Sensus Sampah Plastik di Sungai Ciujung: 9 Perusahaan Produsen Sampah Plastik Terbesar Terungkap, Wings, Indofood, hingga Mayora 

Liputanbanten, Kabupaten Serang, – Gerakan Mahasiswa Serang Utara (GAMSUT) bekerja sama dengan Badan Riset Urusan Sungai Nusantara (BRUIN) merilis hasil Sensus Sampah Plastik di Sungai Ciujung, Kabupaten Serang, Banten, Selasa 3 Desember 2024.   Sensus yang menggunakan metode pemindai barcode ini berhasil mengidentifikasi 9 perusahaan produsen terbesar yang limbah produknya mencemari Sungai Ciujung. Ketua Umum …

Minim Pengawasan Program P3-TGAI di Desa Sukamanah di Kerjakan Asal Jadi

Liputanbanten, Serang – Program percepatan peningkatan tata guna air irigasi(P3-TGAI) melalui dinas pekerjaan umum dan perumahan rakyat(DPUPR) bidang sumber daya air (SDA) balai besar wilayah sungai cidanau – Ciujung – cidurian (BBWS) Di kp Curug menjangan desa suka manah kecamatan baros kabupaten serang Provinsi Banten Di duga terkesan minim pengawasan ketika beberapa awak media menyambangi …

CV. KSA Dapat Sorotan Serius atas Pelanggaran Keselamatan Pekerja K3 dalam Proyek Perbaikan Toilet ASDP Merak 

Liputanbanten.com, Merak – Proyek perbaikan toilet di ASDP Cabang Merak yang dilaksanakan oleh CV. Kurnia Semesta Abadi (KSA) menjadi perhatian publik dan menuai kritik setelah ditemukannya pelanggaran terhadap standar keselamatan dan kesehatan kerja (K3).   Dalam proyek tersebut, seorang pekerja terpantau bekerja tanpa alat pelindung diri (APD) yang memadai, seperti helm, sepatu keselamatan, sarung tangan, …

Diduga Anggaran Dana Desa Tidak Tersalurkan kepada Masarakat di Kp. kejaban & Kp. Pacet Desa Kepandean

Liputanbanten.com, Serang – Adanya program Bantuan Ketahanan Pangan dari Dinas Terkait melalui Anggaran Dana Desa Untuk Hewan Ternak Kambing & Bebek berikut pembuatan Kandang nya di sinyalir ada penyimpangan anggaran tahun 2022 Di Desa Kepandean, Kecamatan Ciruas kab serang Sebesar 185 juta   Pasalnya di duga anggaran dana desa tersebut tidak tersalurkan kepada masarakat di …

Mobil Siaga Desa Pamarayan Diduga Disalahgunakan untuk Keperluan Pribadi

Liputanbanten.com, Serang – Penemuan mengejutkan terkait penggunaan mobil siaga desa di desa Pamarayan Kecamatan Pamarayan mengungkap dugaan penyalahgunaan oleh kepala desa. Mobil yang seharusnya digunakan untuk kepentingan masyarakat ini diduga dipakai untuk kepentingan pribadi, Rabu 30 Oktober 2024.   Tim Liputanbanten.com yang mengujungi melihat mobil terparkir di kantor desa, dan terlihat mobil bernomor Polisi A …

Konsultan Berikan Surat Teguran Program Pisew Di Panyaungan Jaya Akibat Matrial dan Pekerjaan yang Terbengkalai

  Liputanbanten.com, SERANG, — Program Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) tahun 2024 mencakup 15 titik di Provinsi Banten, dengan seluruh lokasi terpusat di Kabupaten Serang. Proyek ini mencakup pembangunan infrastruktur penting seperti jalan, drainase, dan tembok penahan tanah (TPT) yang diharapkan mampu meningkatkan aksesibilitas dan kesejahteraan warga setempat.   Beberapa titik program PISEW meliputi …

Diduga Gunakan Puing Bata Sebagai Pondasi, Proyek Irigasi di Desa Lebak Wangi Dipertanyakan

  Liputanbanten.com, SERANG, — Pekerjaan irigasi di Kampung Kosambi Dalam, RT. 001, Desa Lebak Wangi, Kecamatan Lebak Wangi, Kabupaten Serang, Provinsi Banten, diduga menggunakan material puing bata, sehingga menimbulkan kesan pengerjaan proyek dilakukan asal-asalan. Dugaan ini mencuat berdasarkan pantauan langsung pada Jum’at (25/10). Investigasi dari Tim Liputan Banten menunjukkan adanya kejanggalan dalam pemasangan material. Terlihat …